disini saya akan memberikan solusi bagaimana cara membersihkan lem pipa peralon yang susahnya bikin ribet, berbagai cara telah dilakukan tapi tak kunjung berhasil memang sih lem itu sendiri lama kelamaan akan hilang tapi kita kan tidak mau menunggu lama pengennya yang simpel simpel, yuk langsung saja biar gak banyak basa basi
cara membersihkan bekas lem pipa air di tangan
1. sediakan 1 botol thiner (cairan pelarut cat kayu) yang bisa kalian beli di toko matrial terdekat yang harganyapun murah untuk 1 botol yang biasa itu kisaran 7000 aja
2. kemudian basuh tangan yang terkena lem tersebut sebagaimana kita mencuci tangan kita, tapi hati hati jika tangan kita ada bekas luka walaupun sedikit akibatnya akan perih sedikit, untuk memudahkan maka baiknya menggunakan lap ataupun yang lainnya.
mudah kan? yap itulah tips nya mudah mudahan bermanfaat ;)
No comments:
Post a Comment